Review SuBuKan – Dalam gelombang pesatnya perkembangan kuliner di Indonesia, restoran All You Can Eat (AYCE) menjadi pilihan utama bagi para penikmat makanan yang ingin menjelajahi berbagai hidangan tanpa batas. Di tengah deretan opsi resto...
The Grill House Sentul (thegrillhousesentul) Review The Grill House Sentul – Penggemar wisata kuliner yang sering ke daerah Sentul pasti udah nggak asing dengan resto dan café yang satu ini. The Grill House Sentul tidak sekadar sebuah restoran...
Review Danau Teratai Food Street Sentul – Sentul tidak hanya terkenal dengan udara sejuk yang menyegarkan, tetapi juga memiliki daya tarik alam yang memukau. Salah satunya adalah Danau Teratai. Danau ini menjadi destinasi yang sangat populer...
Review The Upper Clift – Tidak mengherankan kalau Sentul sering dijadikan pilihan destinasi wisata singkat bagi warga Jakarta karena memiliki kombinasi daya tarik keaslian alam dan aksesibilitas yang mudah. Terletak hanya beberapa jam...
Review Toko Kue Liza Bandung – Bandung dan Roti Sisir memang pasangan yang nggak bisa dipisahkan. Teksturnya yang unik dan berbagai macam rasanya, membuat roti sisir jadi simbol kehangatan dan kebersamaan dalam setiap suapan. Apalagi saat...
Review Teras Pas – Penasaran pingin nyobain pengalaman wisata yang tak hanya memanjakan mata melalui pemandangan memukau, tetapi juga menenangkan jiwa lelahmu? Teras Pas adalah jawabannya! Terletak di ketinggian 699 meter di atas permukaan...
Review The Garden PIK – Kalau kamu kebetulan sedang berada di daerah PIK, akan terasa sangat rugi kalau tidak berkunjung ke The Garden PIK. Diresmikan pertama kali pada tahun 2018, kafe ini telah menjadi destinasi favorit bagi mereka yang...
Review Fogo – Jika kamu ingin menggali sensasi kuliner yang benar-benar berbeda dari pengalaman barbeque biasa, maka kamu wajib mengunjungi Fogo Brazilian BBQ, yang kini telah hadir di banyak cabang di Jabodetabek hingga Bandung. Fogo...
Review Bakso Bondan Solo – Setelah melakukan berbagai aktifitas yang sibuk sepanjang hari, tidak ada sensasi yang lebih nikmat daripada menikmati sepiring bakso dengan cita rasa yang deep. Rasanya yang gurih dan aroma harum dari kuah panasnya...
Review Indonesia Design District PIK – Setelah heboh dengan crown jewel-nya beberapa minggu yang lalu, PIK kembali mencuri perhatian publik dengan launching Indonesia Design District. Destinasi unik yang langsung trending ini merupakan surga...
Review Cafe di Sentul – Sentul punya daya tarik yang mungkin gak dimiliki kota satelit lain di jakarta. Cuacanya yang nyaman dan jaraknya yang hanya sekitar 1 – 2 jam dari Jakarta benar-benar bisa jadi heaven untuk kaum budak korporat...
Review Rumah Makan Lokiin Melawai – Biarpun Jakarta bentar lagi akan kehilangan status “daerah ibukota” tapi semua dinamika kota besar yang sudah kepalang melekat pasti tidak akan hilang. Salah satinya adalah status kota yang benar...
Kamu pasti udah familiar dengan kisah cinta tragis tentang Romeo dan Juliet, kan? Nah, di Bogor, ada sebuah restoran yang terinspirasi dari kisah yang penuh cinta ini loh. Namanya Juliette The Selfish Bogor. Café yang dulunya sebuah gudang senjata...
Suka nggak sih ngebayangin kalau tiba-tiba kamu bisa terjun ke dalam dunia yang penuh dengan sihir dan magic, di mana setiap sudutnya dipenuhi dengan permainan dan petualangan seru? Nah, buat kamu yang pingin seru-seruan tapi malas panas-panasan...
Iga Panggang Panglima Jakarta (nonadoyanjajan) Review Iga Panggang Panglima – Cuaca sedang panas-panasnya, paling enak kayanya menyantap iga panggang. Makan iga panggang di bawah sinar matahari terik, akan membuat kamu bisa menemukan...