Situs web AnekaTempatWisata.com mempunyai kebijakan privasi sebagai berikut:
Informasi Dasar
AnekaTempatWisata.com mencatat informasi dasar pengguna seperti perangkat yang digunakan, halaman apa saja yang dikunjungi, lamanya waktu kunjungan, jam kunjungan, alamat protokol internet, negara pengunjung, dan lain-lain. Informasi-informasi tersebut akan digunakan untuk kepentingan analisis situs web AnekaTempatWisata.com. Informasi-informasi ini tidak berhubungan dengan informasi pribadi pengguna.
Semua gambar dan media pada Anekatempatwisata.com merupakan representasi dan referensi berdasarkan pencarian gambar Google dengan tagar penggunaan bebas dan bukan merupakan hak milik. Kami terus memantau dan menelusuri aktivitas seluruh pengunjung website AnekaTempatWisata.com termasuk apabila terjadi aktivitas terlarang berupa menyalin / copy sebagian atau seluruh konten pada Website ini, maka akan diproses dalam pelanggaran undang-undang dan laporan suspensi ke pihak Google.
ATW terdaftar dalam DMCA-Digital Millennium Copyright Act Services Ltd ©. Dan seluruh konten ATW dilindungi hukum hak cipta & sanksi penyalinan. Seluruh pengunjung menyatakan paham dan akan menggunakan seluruh materi dan konten website Anekatempatwisata.com untuk konsumsi pribadi, referensi dan tujuan positif.
Cookies
Ketika diperlukan, AnekaTempatWisata.com akan menggunakan fitur cookies yang berguna untuk menyesuaikan situs web AnekaTempatWisata.com agar sesuai dengan penggunanya. Fitur cookies tersebut biasanya menyimpan data riwayat peramban, dan pengaturan pengguna.
Mengontrol Privasi Anda
Anda dapat mematikan fitur cookies dengan cara mengubah pengaturan di peramban anda. Mematikan fitur cookies di peramban anda tidak dianjurkan karena dapat mengganggu kinerja sebagian situs web.
Pertanyaan
Apabila anda memiliki pertanyaan mengenai kebijakan privasi situs web AnekaTempatWisata.com, anda dapat menghubungi kami dengan klik halaman Contact Us