Buat kalian yang sudah sering atau belum pernah ke Bandung tapi mau tahu tempat-tempat hits yang lagi happening di Bandung, pas banget buat ikutin itinerary Bandung 3 hari rekomendasi dari gw ini. Kalau kalian ternyata memiliki waktu lebih, akan...
Sejak dulu, Bandung sudah dikenal sebagai kota yang memiliki tempat wisata yang menjadi incaran banyak wisatawan. Tempat wisata di bandung ini letaknya yang dikelilingi oleh pegunungan dan berhawa sejuk, membuatnya memiliki banyak kawasan wisata...